EVALUASI KETERSEDIAAN DAN KETERPAKAIAN KOLEKSI DI PERPUSTAKAAN STIP-AP MEDAN

  • Sunyianto Sunyianto Prodi Ilmu Perpustakaan, Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Fithria Rizka Prodi Ilmu Perpustakaan, Universitas Sari Mutiara Indonesia

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat ketersediaan dan keterpakaian koleksi oleh pemustaka di Perpustakaan STIP-AP .Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah field research (penelitian lapangan), yaitu jenis penelitian yang digunakan untuk mendapatkan data melalui kegiatan tinjauan langsung kelapangan. Pendekatan yang dilakukan pada penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, kelengkapan/ kesesuaian koleksi di Perpustakaan   STIP-AP Medan sudah sesuai dengan kebutuhan informasi yang diperlukan bagi pemustaka, dengan tersedianya koleksi tersebut maka sangat mendukung untuk keperluan dalam proses belajarnya

Published
2023-01-31
How to Cite
SUNYIANTO, Sunyianto; RIZKA, Fithria. EVALUASI KETERSEDIAAN DAN KETERPAKAIAN KOLEKSI DI PERPUSTAKAAN STIP-AP MEDAN. Jurnal Ilmiah Al-Hadi, [S.l.], v. 6, n. 1, p. 163-166, jan. 2023. ISSN 2774-3373. Available at: <https://jurnal.pancabudi.ac.id/index.php/alhadi/article/view/4477>. Date accessed: 23 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.54248/alhadi.v6i1.4477.