ANALISIS PENGARUH KETIDAKSTABILAN ARUS SALURAN TERHADAP ANDONGAN PADA SUTT 150 KV

  • Erwin Syahputra Syahputra 2Staf Pengajar Fakultas Teknik Prodi Elektro Universitas Al-Azhar Medan
  • Zuraidah Tharo 1Staf Pengajar Fakultas Teknik Prodi Elektro Universitas Pembangunan Pancabudi Medan

Abstract

Saluran transmisi udara umumnya menggunakan konduktor jenis ACSR. Peningkatan kebutuhan energi listrik, maka usaha peningkatan kapasitas saluran transmisi dilakukan dengan mengoptimalkan kapasitas hantar arus dari saluran transmisi yang sudah ada, tetapi permasalahan yang timbul pada pengoptimalan ini adalah meningkatnya tegangan dan andongan konduktor tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari ketidakstablian arus saluran terhadap temperatur konduktor, andongan konduktor, sudut andongan dan tegangan konduktor, yang kemudian berguna untuk pembangunan struktur konstruksi saluran transmisi yang sesuai dengan sifat mekanis dari konduktor yang digunakan., Penelitian ini menggunakan perhitungan persamaan keseimbangan panas untuk menghitung temperatur konduktor. Metode Basic Span Length digunakan untuk menentukan panjang span equivalen.

References

1) American Wire Group, Hawk ACSR Aluminium Conductor Steel Reinforced
2) Arismunandar, Artono dan S Kuwahara. 1975. Teknik Tenaga Listrik, Jilid II: Saluran Transmisi. Jakarta: PT Pradnya Paramita
3) Centelsa. Cables De Energia Y Telecomunicaciones S.A - Conductores ACSR/ GA (Sistema Metrico de Unidades)
4) Chandra, Vicky. Dkk. 2006. Jurnal Teknik Elektro: Pengaruh Perubahan Arus Saluran Terhadap Tegangan Tarik dan Andongan pada SUTET 500 kV di Zona Krian. Universitas Kristen Petra
5) Gonen, Turan. 1988. Electric Power Transmission System Engineering: Analysis and Design. Singapore: Wiley Interscience
6) Hutauruk, TS. 1993. Transmisi Daya Listrik. Jakarta: Penerbit Erlangga
7) IEEE Std 738. 1993. IEEE Standard For Calculating the Current- Temperature Relationship of Bare Overhead Conductors.
8) New York: The Institute of Electrical and Electronics Engineers, Inc
9) Margunadi, AR. 1986. Pengantar Umum Elektroteknik. Jakarta: Penerbit PT Dian Rakyat
10) McCombe, John and FR Haigh. 1966. Overhead Line Practice, 3rd Edition. London: Macdonald
11) Migiantoro, Heru. 2004. Jurnal Teknik Elektro: Perbandingan Kinerja Mekanis Konduktor ACSR dan TACSR Terhadap Perubahan Arus Saluran Pada Sutet 500 kV. Bandung : Akademi Teknologi Semarang
12) Panitia Revisi PUIL. Peraturan Umum Instalasi Listrik Indonesia 1987. Jakarta: Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia
13) Prasetyono, Suprihadi. 2007. Jurnal Teknik Elektro: Analisis Unjuk Kerja Mekanis Konduktor ACCR Akibat Perubahan Arus Saluran. Universitas Jember
14) Lubis, Z., & Aryza, S. (2017). Analisa Perancangan Penggunakan Mikrokontroler ATMega 8 Sebagai Pengendali dan Sensor Gerak untuk Pendeteksi Gerak Berbasis SMS. JET (Journal of Electrical Technology), 2(3), 66-71.
15) Aryza, S., Abdallah, A. N., bin Khalidin, Z., Lubis, Z., & Jie, M. (2012). A Fast Induction Motor Speed Estimation based on Hybrid Particle Swarm Optimization (HPSO). Physics Procedia, 25, 2109-2115.
16 ) Aryza, S., & Hariyanto, S. (2014). Design Speed Estimation Of Induction Motor Drives With Dsp (Digital Signal Processing) Based On Neural Network. Makassar, Indonesia, 5.
Published
2021-03-09
How to Cite
SYAHPUTRA, Erwin Syahputra; THARO, Zuraidah. ANALISIS PENGARUH KETIDAKSTABILAN ARUS SALURAN TERHADAP ANDONGAN PADA SUTT 150 KV. Jurnal Elektro dan Telkomunikasi, [S.l.], v. 4, n. 1, p. 15-24, mar. 2021. Available at: <https://jurnal.pancabudi.ac.id/index.php/elektrotelkomunikasi/article/view/1183>. Date accessed: 21 nov. 2024.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.