Sistem Pelayanan Sirkulasi Pada Perpustakaan Lembaga Pendidikan Perkebunan (LPP Agro Nusantara) Medan

  • Sunyianto Sunyianto Prodi Ilmu Perpustakaan, Universitas Sari Mutiara Indonesia
  • Ida Mariani Pasaribu Prodi Ilmu Perpustakaan, Universitas Sari Mutiara Indonesia

Abstract

elayanan sirkulasi adalah kegiatan melayani peminjaman dan  pengembalian buku-buku pepustakaan. Kegiatan ini juga dilakukan disemua jenis  perpustakaan. Kesibukkan sirkulasi dapat dipakai untuk mengukur kegiatan suatu  perpustakaan. Kegiatan sirkulasi dapat dilaksanakan sesudah buku-buku selesai  diproses lengkap dengan label-labelnya seperti kartu buku, kartu tanggal kembali,  kantong buku, dan call number pada punggung buku. Cara peminjaman disesuaikan dengan keadaan perpustakaan.

Published
2023-01-25
How to Cite
SUNYIANTO, Sunyianto; PASARIBU, Ida Mariani. Sistem Pelayanan Sirkulasi Pada Perpustakaan Lembaga Pendidikan Perkebunan (LPP Agro Nusantara) Medan. Jurnal Ilmiah Al-Hadi, [S.l.], v. 7, n. 2, p. 119-124, jan. 2023. ISSN 2774-3373. Available at: <https://jurnal.pancabudi.ac.id/index.php/alhadi/article/view/4468>. Date accessed: 15 jan. 2025. doi: https://doi.org/10.54248/alhadi.v7i2.4468.